Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2013

ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER

Gambar
PERBEDAAN ORGANISASI KOMPUTER DENGAN ARSITEKTUR KOMPUTER Ø   Organisasi Komputer Dari asal katanya “to compute” komputer berarti alat penghitung. Ternyata sekarang komputer tak hanya berguna sebagai alat hitung saja tetapi sudah meluas fungsinya. Organisasi komputer adalah suatu kumpulan dari elemen yang membentuk suatu fungsi pada masing-masing elemen tersebut, dan mewujudkan fungsi dari aritektur. Cara kerja sebuah komputer dapat dideskripsikan secara sederhana dengan diagram blok sebagai berikut :           Secara umum masing-masing bagian dapat kita rinci sebagai berikut : 1. Input Device Input device adalah peralatan yang kita gunakan untuk memasukkan data atau perintah ke dalam komputer. Contoh : • keyboard • mouse • scanner 2. Output Device Output device adalah peralatan yang kita gunakan untuk melihat hasil pengolahan data atau perintah yang dilakukan oleh komputer. Contoh : •         monitor •         printer •         plotter